Profil Dokter

  • Home
  • Profil Dokter
dr. Bermansyah, , Sp.B, Sp. BTKV (K)-VE

dr. Bermansyah, Sp. B. Sp. BTKV (K) adalah seorang dokter spesialis Bedah Toraks Kardia dan Vaskular, lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya Palembang Tahun 1989, bidang Bedah Toraks Kardia dan Vaskular Tahun 2008 di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.

Kompetensi Klinis

  • Excision or destruction of lesion or tissue of larynx
  • Trakeostomi temporer, temporary percutaneus dilatational trakeostomy (PDT)
  • Trakeostomi permanen
  • Trakeostomi trakea mediastinum
  • PDT permanen
  • Insisi pada laring dan trakea (lain-lain)
  • Prosedur diagnostik pada lirings dan trakea (laringoskopik/trakeoskopik)
  • Biopsi terbuka trakea/larings
  • Eksisi/destrusi lesi trakea
  • Tutup trakeostomi/fistula trakea
  • Tutup fistula trakeo-esofagus (fistulektomi)
  • Revisi trakeostomi
  • Eksisi/destruksi lokal (simpel) lesi pada bronkhus
  • Endoskopik eksisi atau destruksi lesi atau jaringan pada bronkhus
  • Lokal eksisi atau destruksi lesi atau jaringan pada bronkus (lain-lain)
  • Reseksi bronkus
  • Lokal eksisi/destruksi lesi/jaringan di paru
  • Eksisi lesi/jaringan paru terbatas (wedge) melalui torakoskopik (VATS)
  • Plikasi jaringan emfisematosa
  • Operasi reduksi volume paru
  • Ablasi lesi paru terbuka
  • Ablasi perkutaneus pada lesi atau jaringan paru
  • Ablasi lesi paru dengan torakoskopik / VATS
  • Endoskopik eksisi atau destruksi pada lesi atau jaringan paru
  • Reseksi baji ( wedge resection ) paru
  • Reseksi segmental paru, lobektomi parsial
  • Reseksi segmental paru dengan torakoskopik / VATS
  • Reseksi paru segmental lain – lain (unspecified)
  • Lobektomi paru, bilobektomi
  • Lobektomi dengan torakoskopik / VATS
  • Lobektomi pane ( lain –lain )
  • Pneumonektomi komplit
  • Pneumonektomi dengan torakoskopik
  • Pneumoektomi lain-lain (unspecified)
  • Diseksi radikal struktur toraks
  • Eksisi paru ( lain –lain )
  • Insisi bronkus
  • Insisi paru
  • Prosedur diagnostik pada paru dan bronkhus
  • Biopsi paru dengan torakoskopik/ VATS
  • Bronkoskopi melalui stoma artifisial
  • Bronkoskopi
  • Bronkoskopi lain –lain
  • Biopsi tertutup ( endoskopik ) pada bronkus
  • Biopsi bronkus terbuka
  • Biopsi paru per kutan (FNA, TTNB)
  • Biopsi tertutup ( endoskokpik ) pada paru
  • Biopsi paru terbuka
  • Prosedur diagnostik yang lain pada paru dan bronkus
  • Operasi untuk paru kolaps
  • Destruksi nervus frenikus untuk paru kolapsair Plumbage
  • Pneumoperitoneum untuk paru kolaps
  • Torakoplasti
  • Muscle plumbage, operasi kolaps paru lainnya
  • Jahit laserasi bronkus
  • Tutup fistula bronkus ( fistulectomy ), tutup bronkostomi
  • Repair laserasi paru
  • Repair dan operasi plastik yang lain pada bronkus
  • Repair dan operasi plastik yang lain pada paru
  • Opearsi lainnya pada paru dan bronkus
  • Ligasi bronkus
  • Puncture/penusukan paru
  • Operasi lainnya pada bronkus
  • Operasi lainnya pada paru
  • Insisi pada dinding dada dan pleura
  • Insisi dinding dada, drainase ekstrapleura dinding dada
  • Torakotomi eksplorasi
  • Redo torakoktomi
  • Pemasangan drainase toraks ( WSD, kateter )
  • Shunt pleuro-peritoneal
  • Drainase empiema/ efusi dengan torakoskopik VATS
  • Prosedur Open Window, Eloeser Flap
  • Prosedur diagnostik pada dinding dada, pleura, mediastinum, dan diafragma
  • Diagnostik pada timus
  • Biopsi timus
  • Diagnostik lain pada timus
  • Timektomi
  • Eksisi timus parsial terbuka
  • Eksisi timus total terbuka
  • Operasi lain pada timus
  • Eksplorasi timus
  • Insisi pada timus
  • Repair timus
  • Biopsi pleura dengan torakoskopik / VATS
  • Torakoskopik transpleura
  • Mediastinoskopi
  • Biposi dinding dada
  • Biopsi pleura lainnya
  • Biopsi mediastinum per kutan
  • Biopsi mediastinum terbuka
  • Biopsi diafragma
  • Prosedur diagnostik lainnya pada dinding dada, pleura dan diafragma
  • Prosedur diagnostik lainnya pada mediastinum operasi pada dinding dada dan pleura
  • Eksisi/ destruksi lesi/jaringan di mediastimum
  • Eksisi/destruksi lesi/jaringan di dinding dada
  • Pleurektomi

Jadwal Praktek

Jadwal Praktik Rawat Jalan di Poliklinik :

HARI

WAKTU

Minggu I ( Senin – Jumat )

Dr. Bermanyah, Sp.B Sp.BTKV(K)

Jam 10.00 wib s/d Selesai

 

Jadwal Praktek Klinik Spesialis Graha Eksekutif :

HARI

WAKTU

Senin - Rabu

09.00 s/d 11.00 WIB