RSMH Fasilitasi Vaksin Covid 19 di Bank Indonesia Palembang
- Hukormas
- 24/06/2021
Direktur Utama RSMH Palembang
dr.Bambang Eko Sunaryanto, Sp.KJ, MARS
memberikan sambutan
pada kegiatan vaksinasi di Bank indonesia,
yang merupakan kerjasama
antara Pemprov Sumatera Selatan,
RSUP Dr Mohammad Hoesin, Bank Indonesia
dan BMPD Sumatera Selatan,
dari tanggal 24 Juni 2021 - 5 Juli 2021